tentangku yang tak mereka ketahui..

Rabu, 02 Januari 2013

aku..
aku bukan orang yang baik..aku juga mungkin termasuk orang yang munafik..
aku adalah seorang wanita yang terkadang  bisa sedih karena sesuatu masalah yang mungkin menurut orang lain hanyalah sepele..
aku seorang wanita yang bisa merasa sakit bila disakiti anggota badan dan perasaannya..
aku seorang wanita yang bisa marah!! yang bisa tersenyum bila bahagia..dan menangis bila sedih..
aku juga bisa sakit hati bila dihianati dan merasa bahagia bila disayangi..
aku bisa membenci dan jadi orang jahat demi mempertahankan harga diriku..
aku bisa menyayangi,,bisa setiaa dan bisa sabar menanti..^_^
tapi..
akupun bisa jadi orang lain bila terpaksa melakukannya..
aku bukan tipe orang yang bisa dengan mudah mengumbar semua isi perasaan,,terkadang hanya bisa memendam nya didalam hati...
aku tife orang yang mudah memaafkan tapi tak mampu melupakan kesalahan...
aku dan semua tentang aku,,
hanya diri sendiri yang tak mungkin orang lain dapat mengerti..
terkadang mereka hanya bisa melihat dari apa yang aku lakukan dan apa yang mereka lihat..
tanpa mereka tauu..
bahwa,,,
isi hati terkadang berbeda dengan apa yang mereka lihat,,,^_^

its me....

0 komentar: